BACAKORAN.CO - Dalam budidaya burung puyuh, pemahaman tentang perbedaan antara burung puyuh jantan dan betina.
Sangat penting untuk mengoptimalkan manajemen reproduksi dan produksi telur.
Kamu jika ingin memulai usaha burung puyuh wajib mengetahui hal ini.
Yuk simak penjelasan tentang cara membedakan burung puyuh jantan dan betina.
BACA JUGA:Wajib Tau! 7 Faktor Penyebab Kegagalan Dalam Budidaya Burung Puyuh, No 1 Paling Fatal Kok Bisa
Berikut adalah beberapa cara membedakan burung puyuh jantan dan betina.
1. Warna Bulu dan Pola
Salah satu cara paling umum untuk membedakan burung puyuh jantan dan betina.
Adalah melalui warna bulu dan pola pada tubuhnya.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 8 Tips Budidaya Burung Puyuh untuk Pemula Dijamin Sukses, Gini Caranya
Pada umumnya, burung puyuh jantan memiliki warna bulu yang lebih cerah.
Dan pola yang lebih kontras dibandingkan dengan betina.
Namun, perlu dicatat bahwa perbedaan ini mungkin tidak selalu dapat dikenali pada semua jenis puyuh.
2. Ukuran Tubuh
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! Faktor Penyebab Kamu Gagal dalam Budidaya Ikan Mas, Apa Aja?