Berikut Cara Pendaftaran dan Persyaratan Mudik Gratis PT Jasa Marga Maret 2024, Bisa Dapat Uang Saku Juga Loh

Minggu 17 Mar 2024 - 22:01 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP).

2. Syarat dan ketentuan program mudik gratis PT Jasa Marga:

- Program mudik gratis PT Jasa Marga diperuntukkan kepada:

Pekerja yang menunjang aktivitas perusahaan (Pengemudi, petugas pembantu sarana rumah tangga, petugas kebersihan, penyapu jalan, petugas harian lepas, satpam, hansip).

BACA JUGA:Survey Kemenhub Untuk Mengantisipasi Lonjakan Arus Mudik Libur Lebaran Tahun 2024, Hindari Jalan ini...

Beserta keluarga yang berasal dari kantor Pusat, Regional, dan Anak Perusahaan di Jabodetabek.

Dan Masyarakat sekitar jalan tol PT Jasa Marga (Persero) Tbk yang membutuhkan.

- Hanya berlaku untuk keberangkatan dari Kantor Pusat Jasa Marga di Jakarta Timur ke Kota Tujuan.

- Hanya berlaku bagi pemudik yang sudah terdaftar melalui proses registrasi.

BACA JUGA:Awas Kehabisan Kuota! Mudik Gratis Kementrian Perhubungan Tujuan Jakarta-Semarang, Berikut Persyaratannya

- Setiap 1 orang kepala keluarga/penanggung jawab hanya bisa mendaftarkan maksimal 5 orang anggota keluarga (termasuk pendaftar/kepala keluarga).

- Jasa Marga berhak sewaktu-waktu dan tanpa pemberitahuan terlebih dahulu untuk menghentikan program ini jika diperlukan.

Benefit atau keuntungan yang didadapatkand ari ikut program mudik gratis PT Jasa Marga 2024:

  • Kaos
  • Konsumsi (Makan, snack, air mineral)
  • Uang Saku
  • Tersedia buku bacaan anak-anak di setiap bus

BACA JUGA:Pemrov Sumsel Menyiapkan 18 Unit Bus dan 2 Rangkaian Kereta Api, Untuk Gerakan Mudik Gratis Serentak 2024

Rute Jalur Utara:

a. Semarang

Kategori :