Kelebihan lain dari Redmi Note 12 Pro ini adalah sudah punya NFC.
Dukungan dual speaker, dan sertifikasi IP53 yang membuatnya tahan debu dan percikan air.
BACA JUGA:Gahar dan Stylish! Inilah 5 HP Oppo dengan RAM 8GB Hanya Rp2 Jutaan, Apa Saja? Yuk Intip di Sini...
3. Redmi Note 12 Pro 5G
Selanjutnya, ada Redmi Note 12 Pro 5G yang turun harga dari Rp4.599.000 menjadi Rp3.685.000, turun hampir Rp914.000.
Kelebihan utama dari ponsel ini adalah performa kameranya yang meskipun resolusinya hanya 50 MP.
Tapi sudah menggunakan sensor Sony IMX766 yang menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Untuk performa, Redmi Note 12 Pro 5G menggunakan chipset MediaTek Dimensity 1080.
BACA JUGA:7 HP Nokia Lawas yang Gahar Banget, Masih Jadi Favorit Gadget Lovers Nih, Kuy Intip Daftarnya!
BACA JUGA:Coros Vertix 2S: Baterai Awet 118 Jam dan Sensor Detak Jantung Terbaik, Cocok untuk Para Petualang!
Yang dipadukan dengan RAM LPDDR4x 8 GB dan memori internal UFS 2.2 seluas 256 GB.
Layar AMOLED 120Hz yang disertakan juga mendukung pengalaman multimedia yang sangat baik.
4. Redmi Note 13 5G
Xiaomi Redmi Note 13 masuk 6 smartphone akan rilis diawal tahun 2024--
Redmi Note 13 5G, yang baru rilis pada Maret kemarin dengan harga Rp3.199.000, sekarang sudah turun Rp524.000 jadi Rp2.675.000 aja.