Asupan kalium yang cukup dapat membantu mengurangi dampak negatif dari natrium (garam) dalam tubuh.
Dimana sering menjadi penyebab hipertensi atau tekanan darah tinggi.
Dengan rajin minum susu, kamu bisa mendapatkan manfaat kalium yang cukup buat menjaga tekanan darah tetap normal.
Selain itu, kombinasi kalsium, magnesium, dan potasium dalam susu bisa memberikan perlindungan ekstra untuk jantungmu.
BACA JUGA:Tips Bumil, 6 Manfaat Semangka Bagi Ibu Hamil yang Jarang Diketahui, Apa Aja Ya? Cekidot!
BACA JUGA:Tidak Boleh Mengkonsumsi Susu Setelah Minum Obat, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasannya…
Jadi, jangan ragu buat rutin minum susu setiap hari.
5. Membantu Menurunkan Berat Badan
Kalau kamu lagi program diet, jangan buru-buru menghindari susu!
Banyak yang mengira kalau minum susu bikin gemuk, padahal kenyataannya susu bisa membantu menurunkan berat badan secara efektif, lho.
BACA JUGA:5 Manfaat Susu Kedelai Bagi Ibu Hamil dan Janin yang Jarang Diketahui, Apa Aja Ya? Cekidot!
Susu rendah lemak atau susu skim bisa jadi pilihan yang tepat buat kamu yang ingin menjaga berat badan tetap ideal.
Susu mengandung protein dan lemak sehat yang membantu kamu merasa kenyang lebih lama.
Sehingga bisa mengurangi keinginan untuk ngemil atau makan berlebihan.