Scrub ini bisa kamu lakukan 1-2 kali seminggu untuk menjaga kulit tetap halus dan glowing.
4. Susu Beruang + Kunyit
Buat kamu yang punya masalah jerawat, campuran Susu Beruang dan kunyit bisa membantu meredakan peradangan dan mencerahkan kulit.
BACA JUGA:5 Manfaat Luar Biasa Oatmeal untuk Wajah dan Kulit yang Harus Kamu Ketahui!
BACA JUGA:Rahasia Kulit Bersinar! 6 Resep Masker Oatmeal untuk Mencerahkan Kulit, Kuy Cobain Girls!
Kunyit dikenal punya sifat anti-inflamasi dan antiseptik yang bagus untuk kulit berjerawat.
- Bahan yang dibutuhkan:
- 2 sendok makan Susu Beruang
- 1 sendok teh kunyit bubuk
- Cara penggunaannya:
BACA JUGA:Wow, Masker Bubuk Kunyit Bikin Wajah Glowing Permanen Tanpa Skincare, Bye-Bye Flek Hitam...
- Campur kedua bahan tersebut hingga merata.
- Aplikasikan masker ini ke wajah dan diamkan selama 15 menit.
- Bilas dengan air hangat.
Selain mengatasi jerawat, masker ini juga membantu mencerahkan kulit dan mengurangi produksi minyak berlebih.