BACA JUGA:3 Rekomendasi Lip Serum untuk Atasi Bibir Gelap dan Pecah-Pecah, Bikin Plumpy dan Cerah
Manfaat utama dari serum ini adalah membantu menyamarkan bekas jerawat dan memberikan tampilan kulit yang lebih merata.
Teksturnya ringan, jadi cocok untuk digunakan sehari-hari tanpa bikin kulit terasa lengket.
2. Hanasui Serum Gold
Serum yang satu ini punya kandungan emas 24K, loh!
BACA JUGA:Cantik Tanpa Kerutan? Ini 4 Rekomendasi Serum Anti-aging Lokal Murah Under 100K Aja
BACA JUGA:4 Rekomendasi Serum Anti Aging, Bisa Hilangkan Kerutan dan Noda Hitam Cocok Untuk Usia 40 Tahunan
Hanasui Serum Gold nggak cuma membantu mencerahkan kulit, tapi juga bisa meningkatkan elastisitas kulit dan memperlambat tanda-tanda penuaan.
Kandungan emas ini bekerja untuk menghaluskan tekstur kulit dan membuatnya tampak lebih bercahaya.
Selain emas, serum ini juga mengandung collagen yang membantu memperbaiki struktur kulit dari dalam.
Jadi, kalau kamu pengen kulit yang nggak cuma cerah tapi juga kenyal dan kencang, serum ini patut kamu coba!
BACA JUGA:Ingin Kulit Halus dan Sehat? Ini 6 Rekomendasi Body Serum Terbaik untuk Atasi Kulit Kering
3. Hanasui Whitening Gold Serum
Masih dari rangkaian serum emas, Hanasui Whitening Gold Serum adalah pilihan yang lebih fokus untuk mencerahkan kulit.
Serum ini memiliki kandungan niacinamide yang bisa membantu mengurangi hiperpigmentasi dan meratakan warna kulit.
Kombinasi antara emas dan niacinamide ini membuat serum bekerja lebih efektif untuk memberikan kilau alami pada kulit kamu.