Prabowo Nyoblos di TPS 08 Bojongkoneng, Fasilitas Khusus Disiapkan, Apa Saja?

Senin 25 Nov 2024 - 09:00 WIB
Reporter : Ramadhan Evrin
Editor : Ramadhan Evrin

Fasilitas Posko Gabungan

BACA JUGA:Seminggu Jelang Pilkada, Pramono-Rano Unggul di Survei Terbaru Polmark, Elektabilitas Melejit Segini!

BACA JUGA:Sambil Berpose 3 Jari, Apakah Anies Mendukung Pasangan Pramono Anung-Rano Karno Pada PIlkada Jakarta 2024

Bachril menjelaskan, progres pembangunan posko gabungan telah mencapai 95 persen.

Bangunan ini dirancang dengan konstruksi permanen dan terdiri dari dua lantai, lengkap dengan beberapa ruangan.

"Di bagian belakang bangunan utama, terdapat area memanjang yang difungsikan sebagai tempat istirahat atau mes bagi prajurit," tambahnya.

Fasilitas di posko gabungan ini juga mencakup ruang VIP dan barak bagi pasukan keamanan.

BACA JUGA:Jelang Pencoblosan Pilkada 2024, Teguh Setyabudi Pastikan Jakarta Tetap Kondusif

BACA JUGA:Beban Berlipat, Bawaslu Usul Pemilu dan Pilkada Digelar di Tahun Berbeda

"Kami juga sedang merapikan area sekitar, termasuk menata tanaman-tanaman di lokasi," kata Bachril.

Kategori :