Terungkap Identitas Pilot Pesawat Jeju Air Seorang Mantan Perwira AU Korsel Telah Ribuan Jam Terbang

Selasa 31 Dec 2024 - 17:52 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

Lebih parahnya, roda pendaratan tidak keluar, sehingga pesawat kehilangan kendali sepenuhnya saat menyentuh landasan.

"Menara kontrol sempat memberikan peringatan tentang potensi tabrakan dengan burung," ujar seorang pejabat Kementerian Perhubungan Korea Selatan dalam konferensi pers.

BACA JUGA:Benarkah Jatuhnya Pesawat Azerbaijan Airlines Disebabkan Menabrak Burung, Begini Ternyata Faktanya

BACA JUGA:Terungkap Fakta Jatuhnya Pesawat Azerbaijan Airlines yang Tewaskan 38 Penumpangnya, Cek Poin!

Namun, satu menit setelahnya, pilot mengirimkan panggilan darurat atau Mayday.

“Lima menit kemudian pesawat jatuh," ucapnya.

Hari Berkabung Nasional

Sebagai respons atas tragedi ini, Presiden sementara Korea Selatan menetapkan tujuh hari sebagai hari berkabung nasional.

BACA JUGA:Pesawat Azerbaijan Airlines Jatuh Angkut 72 Penumpang dari Berbagai Negara, 16 Asal Rusia, Cek Detailnya!

BACA JUGA:Update Pesawat Azerbaijan Airlines Jatuh, 38 Tewas, Ini Asal Negara Para Penumpang dan Korban!

Sementara itu, CEO Jeju Air menyampaikan permintaan maaf mendalam kepada keluarga korban, seraya berjanji akan bekerja sama penuh dalam investigasi untuk mengungkap penyebab pasti kecelakaan.

Kategori :