bacakoran.co

Simak! 7 Cara Efektif Atasi Genteng Bocor, Bikin Tidur Makin Nyenyak saat Hujan Deras

Ilustrasi genteng bocor buat suasana rumah tidak nyaman--

BACAKORAN.CO – Memasuki musim penghujan, genteng bocor menjadi permasalahan yang kerap menghantui pemilik rumah.

Tetesan atau rembesan air saat hujan membuat suasana rumah menjadi tidak nyaman.

Apalagi hujan turun tengah malam, genteng bocor membuat tidur tidak nyenyak.

Kita harus bangun menyiapkan wadah untuk menampung air dari atap yang bocor.

BACA JUGA:Waspada! Hujan Petir Melanda Wilayah Indonesia, Prakiraan Cuaca BMKG Sabtu (2/12)

Selain itu, genteng bocor yang dibiarkan dapat berdampak pada rusaknya furnitur dan struktur bangunan dalam jangka panjang.

Perlu diketahui, mengatasi kebocoran genteng harus disesuaikan dengan penyebabnya.

Berikut ini tujuh cara efektif yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi permasalahan genteng bocor:

1. Pengecekan Rutin

BACA JUGA:Waspada! Ancaman Virus dan Bakteri Musim Penghujan, Berikut 6 Tips Agar Tubuh Sehat..

Lakukan pengecekan secara rutin. Periksa setiap bagian atap secara menyeluruh.

Fokus pada bagian rawan seperti sambungan, sudut, dan talang air.

2. Identifikasi dan Tandai Genteng Bocor

Identifikasi kebocoran secara teliti.

Setelah itu diketahui titik kebocoran, tandai lokasi genteng yang perlu diperbaiki atau diganti tersebut agar tidak merembes saat musim hujan.

3. Menambal Genteng yang Bocor

Mulailah menambal genteng yang bocor menggunakan bahan seperti pasta styrofoam, semen, atau cat pelapis anti bocor.

BACA JUGA:Jelang Akhir Tahun, Kemen PUPR Ungkap Jurus Kebut Pembangunan Perumahan

Jangan tergesa-gesa, pastikan jika penambalan dilakukan secara merata dan rapi.

4. Penggantian Genteng yang Rusak

Jika genteng tidak bisa diperbaiki, gantilah dengan genteng yang baru.

Namun, pastikan bahwa genteng pengganti memiliki bentuk dan ukuran yang sesuai.

BACA JUGA:Buruan! Beli Rumah Free PPN Hingga Rp220 juta? Ini Syarat dan Ketentuannya

5. Renovasi Konstruksi Atap

Jika kebocoran lantaran konstruksi atap yang tidak kuat, pertimbangkan untuk merenovasi.

Saat merenovasi, pastikan material atau bahan yang digunakan berkualitas bagus sehingga lebih tahan lama.

6. Penambahan Ventilasi Udara

Masalah genteng bocor juga bisa disebabkan kondisi atap yang lembab.

BACA JUGA:Bingung! Mau Beli Rumah KPR Bebas Masalah, Ikuti Langkah Berikut Ya....

Maka itu, untuk menghindari kelembaban lebih di dalam atap, pastikan rumah memiliki ventilasi udara yang cukup.

Sirkulasi udara yang baik dapat mencegah terjadinya kondensasi.

7. Aksesori Anti Bocor

Gunakan aksesori atap tambahan seperti genteng double, penutup sisi nok, dan talang air.

BACA JUGA:Aturan Sudah Berlaku, Cek Ketentuan dan Syarat Bisa Beli Rumah Gratis PPN

Tujuannya tak lain untuk meningkatkan perlindungan terhadap kebocoran.

Itulah sederet cara efektif yang bisa kamu praktikkan untuk mengatasi masalah genteng bocor.

Simak! 7 Cara Efektif Atasi Genteng Bocor, Bikin Tidur Makin Nyenyak saat Hujan Deras

Ramadhan Evrin

Ramadhan Evrin


bacakoran.co – memasuki , genteng bocor menjadi permasalahan yang kerap menghantui pemilik .

tetesan atau rembesan air saat hujan membuat suasana rumah menjadi tidak nyaman.

apalagi hujan turun tengah malam, genteng bocor membuat tidur tidak nyenyak.

kita harus bangun menyiapkan wadah untuk menampung air dari atap yang bocor.



selain itu, genteng bocor yang dibiarkan dapat berdampak pada rusaknya furnitur dan struktur bangunan dalam jangka panjang.

perlu diketahui, mengatasi kebocoran genteng harus disesuaikan dengan penyebabnya.

berikut ini tujuh cara efektif yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi permasalahan genteng bocor:

1. pengecekan rutin



lakukan pengecekan secara rutin. periksa setiap bagian atap secara menyeluruh.

fokus pada bagian rawan seperti sambungan, sudut, dan talang air.

2. identifikasi dan tandai genteng bocor

identifikasi kebocoran secara teliti.

setelah itu diketahui titik kebocoran, tandai lokasi genteng yang perlu diperbaiki atau diganti tersebut agar tidak merembes saat musim hujan.

3. menambal genteng yang bocor

mulailah menambal genteng yang bocor menggunakan bahan seperti pasta styrofoam, semen, atau cat pelapis anti bocor.



jangan tergesa-gesa, pastikan jika penambalan dilakukan secara merata dan rapi.

4. penggantian genteng yang rusak

jika genteng tidak bisa diperbaiki, gantilah dengan genteng yang baru.

namun, pastikan bahwa genteng pengganti memiliki bentuk dan ukuran yang sesuai.



5. renovasi konstruksi atap

jika kebocoran lantaran konstruksi atap yang tidak kuat, pertimbangkan untuk merenovasi.

saat merenovasi, pastikan material atau bahan yang digunakan berkualitas bagus sehingga lebih tahan lama.

6. penambahan ventilasi udara

masalah genteng bocor juga bisa disebabkan kondisi atap yang lembab.



maka itu, untuk menghindari kelembaban lebih di dalam atap, pastikan rumah memiliki ventilasi udara yang cukup.

sirkulasi udara yang baik dapat mencegah terjadinya kondensasi.

7. aksesori anti bocor

gunakan aksesori atap tambahan seperti genteng double, penutup sisi nok, dan talang air.



tujuannya tak lain untuk meningkatkan perlindungan terhadap kebocoran.

itulah sederet cara efektif yang bisa kamu praktikkan untuk mengatasi masalah genteng bocor.

Tag
Share