bacakoran.co

Saluran Air Mampet ? Jangan Panik, Pakai 7 Cara Sederhana dan Anti Ribet, Auto Bebas Genangan

Saluran air yang mampet seperti di wastafel bisa diakibatkan kotoran yang menumpuk--freepik @wirestock

BACAKORAN.CO – Saluran air mampet kerap membuat repot. Bikin ribet!

Biasanya, saluran air yang mampet itu terjadi di bagian rumah yang banyak didapati sampah.

Seperti di dapur, kamar mandi, wastafel dan area luar rumah.

Saluran air yang mampet mengakibatkan genangan air yang sangat mengganggu.

BACA JUGA:Wajib Tau! Ini 5 Manfaat Air Hujan sebagai Sumber Kehidupan Bagi Seluruh Makhluk Hidup di Bumi

Harus berulang kali dibuang agar genangan tidak semakin tinggi.

Bahkan, jika tak segera ditangani, saluran air yang mampet ini bisa memunculkan permasalahan baru lainnya.

Air yang lama menggenang menimbulkan bau tidak sedap akibat kotoran yang menumpuk di saluran mampet tersebut.

Berikut tips yang bisa digunakan untuk mengatasi saluran air mampet yang mudah dan cepat, menggunakan alat dan bahan sederhana:

BACA JUGA:Wajib Tau! Ini 5 Manfaat Air Hujan sebagai Sumber Kehidupan Bagi Seluruh Makhluk Hidup di Bumi

1. Tarik Penyumbat dengan Tangan

Salah satu metode yang paling simpel untuk mengatasi saluran air yang tersumbat adalah dengan secara langsung mengambil benda penyumbat saluran air.

Taktik ini efektif untuk membersihkan saluran air dari benda-benda kecil atau rambut yang jatuh.

Gunakan sarung tangan karet untuk mengambil benda penyumbat, lalu letakkan dalam tas kresek.

Selanjutnya, buang benda tersebut ke tempat sampah!

BACA JUGA:Simak! 7 Cara Efektif Atasi Genteng Bocor, Bikin Tidur Makin Nyenyak saat Hujan Deras

2. Gunakan Pengait

Langkah berikutnya untuk mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat adalah dengan menggunakan pengait.

Kamu tidak perlu repot membeli pengait, cukup membuat pengait sederhana untuk mengangkat kotoran yang menyebabkan sumbatan saluran air kamar mandi.

Gulung plastik seukuran lubang saluran air kamar mandi, kemudian ikat dengan tali yang cukup panjang.

BACA JUGA:Simak Beberapa Tips Menjaga Tubuh Kalian “Stay Fit” saat Musim Hujan Seperti Sekarang!

Setelah itu, masukkan pengait tersebut ke dalam saluran air dan tarik kembali untuk mengeluarkan semua kotoran yang menyumbat.

3. Siram Saluran Air dengan Air Panas

Menyiram saluran air dengan campuran garam dan air panas juga dapat membantu mengatasi saluran kamar mandi yang tersumbat.

Air panas dapat membantu mengurai sabun yang mengendap di saluran air.

BACA JUGA:Waspada! Air Hujan Pemicu Mobil Kusam dan Berkarat, ini Cara Mencegahnya!

Campurkan garam ke dalam air panas.

Lalu, tuangkan campuran air panas tersebut ke dalam saluran air secara perlahan untuk melarutkan lemak-lemak yang mengendap di dalamnya.

4. Campuran Cairan Cuci Piring dan Air Panas

Langkah berikutnya, campuran sabun cuci piring dan air panas juga terbukti efektif dalam mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat.

BACA JUGA:9 Manfaat Air Hujan, Obat Segala Penyakit Hingga Bahan Pestisida Alami Untuk Tanaman Pertanian

Namun, metode ini lebih efektif digunakan pada saluran air yang tersumbat oleh lemak dan minyak.

Caranya cukup mudah, yaitu tuangkan sabun cuci piring ke dalam lubang saluran air.

Kemudian, siram dengan air mendidih untuk melarutkan lemak dan minyak yang menyumbat.

Lakukan beberapa kali hingga saluran air kembali normal.

BACA JUGA:Air Hujan Keruh, Warga Tuntut Kompensasi ke Perusahaan Tambang Batubara

5. Cuka dan Baking Soda

Cuka dan baking soda menjadi bahan dapur Kamulan untuk mengatasi berbagai permasalahan di rumah, termasuk saluran air kamar mandi yang tersumbat!

Kombinasi cuka dan baking soda menghasilkan reaksi kimia yang mampu melarutkan residu pada saluran air yang tersumbat.

Tenang, penggunaannya sangat sederhana.

BACA JUGA:Potensi Berawan Sumsel, Peringatan Air Hujan Asam. Bahayakan Kesehatan?

Cukup tuangkan baking soda ke dalam saluran air, lalu siram dengan air panas.

Biarkan beberapa saat, lalu tambahkan bubuk baking soda dan cuka ke dalamnya.

Tunggu hingga buih hilang, dan siram lagi dengan air panas untuk membuat saluran air kembali lancar.

6. Cuka dan Lemon

BACA JUGA:Waspada! Musim Hujan Belum Berakhir, Jaga Kesehatan dan Lingkungan agar Terhindar dari Penyakit Mematikan Ini.

Jika tidak memiliki baking soda di rumah, Kamu masih bisa mengatasi saluran air yang tersumbat dengan menggunakan cuka dan lemon.

Paduan cuka dan lemon terbukti ampuh melarutkan akumulasi lemak yang menjadi penyebab saluran air kamar mandi mampet.

Cukup tuangkan perasan air lemon ke dalam saluran air yang tersumbat, dan biarkan selama sekitar 30 menit.

Setelah itu, taburkan baking soda dan diamkan semalaman. Keesokan harinya, siram dengan air panas agar saluran air kembali normal.

BACA JUGA:Guna Hadapi Krisis Iklim, Jhosep Stiglitz: Negara Miskin Butuh Bantuan Ekonomi Ramah Lingkungan

7. Gunakan Cairan Pemutih

Cairan pemutih pakaian juga terbukti efektif untuk mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat!

Bahkan, cairan pemutih dapat mencegah pertumbuhan mikroorganisme dan jamur penyebab saluran air tersumbat.

Caranya sangat mudah, tuangkan 200 ml cairan pemutih ke dalam saluran air yang tersumbat.

BACA JUGA:5 Cara Alami Usir Bau Tak Sedap Sepatu, Bahan-bahannya Mudah Didapat dan Tersedia di Dapur Loh Gais!

Biarkan selama sekitar 10 menit, lalu siram dengan air secara perlahan.

Ulangi beberapa kali hingga aroma cairan pemutih pakaian benar-benar hilang.

Saluran Air Mampet ? Jangan Panik, Pakai 7 Cara Sederhana dan Anti Ribet, Auto Bebas Genangan

Ramadhan Evrin

Ramadhan Evrin


bacakoran.co – saluran mampet kerap membuat repot. bikin ribet!

biasanya, saluran air yang mampet itu terjadi di bagian rumah yang banyak didapati sampah.

seperti di dapur, kamar mandi, dan area luar rumah.

saluran air yang mampet mengakibatkan genangan air yang sangat mengganggu.



harus berulang kali dibuang agar genangan tidak semakin tinggi.

bahkan, jika tak segera ditangani, saluran air yang mampet ini bisa memunculkan permasalahan baru lainnya.

air yang lama menggenang menimbulkan bau tidak sedap akibat kotoran yang menumpuk di saluran mampet tersebut.

berikut tips yang bisa digunakan untuk mengatasi saluran air mampet yang mudah dan cepat, menggunakan alat dan bahan sederhana:



1. tarik penyumbat dengan tangan

salah satu metode yang paling simpel untuk mengatasi saluran air yang tersumbat adalah dengan secara langsung mengambil benda penyumbat saluran air.

taktik ini efektif untuk membersihkan saluran air dari benda-benda kecil atau rambut yang jatuh.

gunakan sarung tangan karet untuk mengambil benda penyumbat, lalu letakkan dalam tas kresek.

selanjutnya, buang benda tersebut ke tempat sampah!



2. gunakan pengait

langkah berikutnya untuk mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat adalah dengan menggunakan pengait.

kamu tidak perlu repot membeli pengait, cukup membuat pengait sederhana untuk mengangkat kotoran yang menyebabkan sumbatan saluran air kamar mandi.

gulung plastik seukuran lubang saluran air kamar mandi, kemudian ikat dengan tali yang cukup panjang.



setelah itu, masukkan pengait tersebut ke dalam saluran air dan tarik kembali untuk mengeluarkan semua kotoran yang menyumbat.

3. siram saluran air dengan air panas

menyiram saluran air dengan campuran garam dan air panas juga dapat membantu mengatasi saluran kamar mandi yang tersumbat.

air panas dapat membantu mengurai sabun yang mengendap di saluran air.



campurkan garam ke dalam air panas.

lalu, tuangkan campuran air panas tersebut ke dalam saluran air secara perlahan untuk melarutkan lemak-lemak yang mengendap di dalamnya.

4. campuran cairan cuci piring dan air panas

langkah berikutnya, campuran sabun cuci piring dan air panas juga terbukti efektif dalam mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat.



namun, metode ini lebih efektif digunakan pada saluran air yang tersumbat oleh lemak dan minyak.

caranya cukup mudah, yaitu tuangkan sabun cuci piring ke dalam lubang saluran air.

kemudian, siram dengan air mendidih untuk melarutkan lemak dan minyak yang menyumbat.

lakukan beberapa kali hingga saluran air kembali normal.



5. cuka dan baking soda

cuka dan baking soda menjadi bahan dapur kamulan untuk mengatasi berbagai permasalahan di rumah, termasuk saluran air kamar mandi yang tersumbat!

kombinasi cuka dan baking soda menghasilkan reaksi kimia yang mampu melarutkan residu pada saluran air yang tersumbat.

tenang, penggunaannya sangat sederhana.



cukup tuangkan baking soda ke dalam saluran air, lalu siram dengan air panas.

biarkan beberapa saat, lalu tambahkan bubuk baking soda dan cuka ke dalamnya.

tunggu hingga buih hilang, dan siram lagi dengan air panas untuk membuat saluran air kembali lancar.

6. cuka dan lemon



jika tidak memiliki baking soda di rumah, kamu masih bisa mengatasi saluran air yang tersumbat dengan menggunakan cuka dan lemon.

paduan cuka dan lemon terbukti ampuh melarutkan akumulasi lemak yang menjadi penyebab saluran air kamar mandi mampet.

cukup tuangkan perasan air lemon ke dalam saluran air yang tersumbat, dan biarkan selama sekitar 30 menit.

setelah itu, taburkan baking soda dan diamkan semalaman. keesokan harinya, siram dengan air panas agar saluran air kembali normal.



7. gunakan cairan pemutih

cairan pemutih pakaian juga terbukti efektif untuk mengatasi saluran air kamar mandi yang tersumbat!

bahkan, cairan pemutih dapat mencegah pertumbuhan mikroorganisme dan jamur penyebab saluran air tersumbat.

caranya sangat mudah, tuangkan 200 ml cairan pemutih ke dalam saluran air yang tersumbat.



biarkan selama sekitar 10 menit, lalu siram dengan air secara perlahan.

ulangi beberapa kali hingga aroma cairan pemutih pakaian benar-benar hilang.

Tag
Share