Sayyidah Aminah Wanita Mulia dan Ahli Sujud, Wow Kok Bisa Bukannya Beliau Ada di Zaman Jahiliyah? Yuk Simak!

Rabu 27 Dec 2023 - 11:30 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Deby Tri

Bukannya masa itu masa jahiliyah? di mana nggak ada Nabi-Nabi yang diutus?

Betul sobat, tidak ada Nabi yang diutuskan pada masa tersebut, karenanya masa tersebut disebut sebagai masa Fatrah, penduduknya penghuninya disebut sebagai ahli Fatrah. Ahli Fatrah artinya adalah orang-orang yang hidup di antara masa terangkatnya Nabi Isa sebelum terutusnya Nabi Muhammad. Nggak ada Nabi yang diutuskan.

BACA JUGA:Pelajari dan Amalkan Begini Cara Umat Rasulullah Agar Dicintai Sang Pencipta, Menurut Ustadzah Lubna Al Baity

BACA JUGA:Pola Tidur Rasulullah Yang Patut Kalian Contoh! Yuk Kita Simak.

Akan tetapi bukan berarti tidak ada orang yang beriman, kenapa gitu?

Karena mereka tinggalnya di Makkah, bukan tinggal di pedalaman.

Kota Makkah itu adalah kota dari sejak jaman dibukanya oleh seorang perempuan bernama Hajar.

Kota Makkah menjadi kota yang multi ras atau istilah zaman sekarang kota metropolitan, di mana berbagai macam negara, berbagai macam suku datang ke kota Makkah pada jaman tersebut untuk mengerjakan ibadah haji setiap tahunnya, dari jamannya Nabi Ibrahim.

BACA JUGA:Cara Makan Rasulullah Yang Wajib Sobat Muslim Ketahui, Yuk Simak!

BACA JUGA:Pencinta Rasul Wajib Tahu! Bagaimana Pola Makan Rasulullah, Yuk Simak

Makanya kalau orang pergi haji kan bilangnya mendatangi panggilan Nabi Ibrahim.

Nabi Ibrahim di Makkah dulu bangun Ka'bah, meskipun yang tinggal di Makkah menjadi kelanjutannya adalah Nabi Ismail. 

Jadi jangan salah, jangan kamu pikir "Sayyidah Aminah dan Sayyidina Abdullah itu nggak beriman kepada Allah." 

Nabi Muhammad nasabnya nyambung pada Nabi Ismail. Artinya keturunannya Nabi Ismail itu turun turun turun terus tuh sampai ke Nabi Muhammad, baik dari ayah maupun ibunya Nabi Muhammad itu semuanya nyambungnya ke Nabi Ismail.

BACA JUGA:Wow Ternyata Batu Benda Yang di Sunnahkan Rasulullah, Yuk Simak Penjelasannya Berdasarkan Kitab Ini!

BACA JUGA:13 Adab Dan Sunnah Saat Di Kamar Mandi, No4 Masih Banyak Yang Tidak Melakukannya? Yuk Simak!

Kategori :