3 Jenis Buah Kurma yang Biasa Digunakan untuk Dunia Kesehatan, Apa Saja? Mari Simak Informasinya Disini...

Senin 11 Mar 2024 - 11:24 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

BACAKORAN.CO - Kurma merupakan buah tertua yang tumbuh di daerah yang kering.

Pohon kurma sendiri termasuk ke dalam jenis tumbuhan palma atau palem yang memang sangat baik beradaptasi pada tempat yang kering dan tandus.

Manfaat zat potassium atau zat kalium itu sendiri adalah untuk mengontrol detak jantung manusia.

Fungsi dari otak, dan membantu mengurangi rasa lelah setelah melakukan aktifitas.

BACA JUGA:6 Jenis Kurma Termahal di Dunia, Salah Satunya Favorit Nabi Muhammad, Sudah Pernah Coba yang Mana?

Buah kurma juga adalah sumber energi alternatif karena terdapat gula yang tinggi berupa fruktosa dan kandungan glukosa.

Mineral penting yang di kandung seperti kalsium, zat besi, fosfor, sodium, potassium, magnesium, dan zinc ditemukan pada kurma.

Kurma juga mengandung vitamin seperti thiamin, riboflavin, niacin, folate, vitamin A dan vitamin K.

Buah yang mempunyai rasa manis ini ternyata menyimpan banyak sekali manfaat untuk kesehatan tubuh :

BACA JUGA:5 Resep Olahan Kurma yang Enak dan Praktis Cocok untuk Takjil Buka Puasa,Yakin Nggak Mau Coba?

1. Menjaga kesehatan pencernaan 

Kurma merupakan sumber serat alami makanan yang baik untuk menjaga kesehatan pada sistem pencernaan. 

Buah yang banyak akan jenis serat tidak hancur dapat membantu memadatkan feses dan melancarkan pencernaan.

2. Mencegah resiko diabetes 

BACA JUGA:Ramai Boikot Produk Israel ! Pedagang Kurma Pasar Tanah Abang Tak Jual Produk Zionis, Penjual Mengaku...

Kategori :