Hati-hati Syirik! Hukum Membaca Ramalan Zodiak dan Weton dalam Islam, Begini Penjelasan Para Ustadz

Jumat 19 Jan 2024 - 09:30 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

Ustadz Abdul Somad mengingatkan bahwa keimanan harus kokoh.

Dan tidak boleh diganggu gugat oleh praktik-praktik yang dianggap sia-sia dan melanggar prinsip-prinsip Islam.

Pada zaman Jahiliyah, ramalan dan ilmu sihir menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari, bahkan diperlombakan.

BACA JUGA:5 Hadis Larangan Begadang Salah Satunya Karena Dapat Menyebabkan Mati Dan Tuli, Night Owl Harus Tau!

Islam datang untuk menghapuskan praktik-praktik tersebut.

Dan menggantinya dengan ajaran-ajaran Al-Quran yang menekankan ketaatan hanya kepada Allah SWT.

Membaca zodiak atau meramal weton adalah tindakan yang dilarang dalam Islam.

Sesuai dengan pandangan Ustadz Adi Hidayat dan Ustadz Abdul Somad.

Pandangan mereka didukung oleh ayat-ayat Al-Quran dan hadis-hadis Rasulullah.

BACA JUGA:Fiqih Islam, Larangan Meremehkan Kebaikan Orang Lain Sesama Muslim

Yang dengan tegas melarang praktik-praktik ramalan.

Islam datang untuk membersihkan umatnya dari praktik-praktik jahiliyah.

Dan menunjukkan bahwa hanya Allah SWT yang mengetahui segala hal di masa depan.

Oleh karena itu, umat Islam dihimbau untuk menjauhi praktik-praktik semacam itu.

BACA JUGA:Larangan Memandang Rendah Orang Lain Adalah Suatu Kebaikan

Kategori :